USD/CAD Dekati 1.42000 Karena Harga Minyak Anjlok

0
235
USDCAD loonie

JAVAFX – Dolar Canada melemah merespon anjloknya harga minyak dunia, dengan pasangan mata uang USD/CAD menanjak naik di level 1.41950 semakin dekati level 1.42000.

Dolar Canada (CAD) merupakan mata uang utama yang dikenal juga sebagai mata uang komoditas dan berkorelasi dengan naik turunnya harga minyak.

USDCAD naik ke 1.42000

Dengan turunnya harga minyak dunia dan menguatnya dolar AS mendorong CAD atau yang disebut Loonie semakin tertekan. Pair USD/CAD mengarah keatas selama kondisi tersebut, kini mengincar level 1.42598 – 1.43479.

 

 

 

Swendy