Teknikal Updates Gold Sesi Eropa, 05 Nopember 2018

0
114
Gold Sesi Eropa

JAVAFX – Gold masih terlihat cenderung melemah dimana harga tertahan dibawah Pivot Point daily 1232.97.  Pada grafik H4 dan D1 terlihat area 1233.00 – 1234.00 adalah resistan yang cukup kuat untuk menahan pergerakan naik.

Selama harga tertahan dibawah area resistan, maka Gold cenderung akan turun. Analisa Gold di sesi Eropa, diprediksi turun ke support terdekat di 1229.62 (S1 Pivot daily), jika melewati 1229.60 akan ke support berikutnya di level 1226.26.

Analis JAVAFX