Teknikal Updates Forex EURUSD Sesi Eropa, 23 Juli 2018

0
167
EURUSD Sesi Eropa

JAVAFX –  Pada jelang akhir sesi Asia EURUSD kembali turun ke level pembukaan di 1.17265 setelah sempat naik ke 1.17495. Pergerakan EURUSD masih konsolidasi antara Pivot Point daily dan R1 Pivot daily di level 1.16951 – 1.17642.

Secara teknikal masih cenderung bullish dan berpotensi untuk menguji resistan trenline dan R1 daily di level 1.17642 dan jika terus menembus R1 akan naik ke level tertinggi Jumat lalu 1.17900.

Jika menebus level 1.17900 target berikutnya ke R2 daily di level 1.18077.

Analis Java