Teknikal Updates Forex AUDUSD Sesi Eropa, 03 September 2018

0
133
Update Teknikal AUDUSD Sesi Eropa

JAVAFX – AUDUSD secara teknikal masih tertahan di area rendah dan belum bisa beranjak dari tekanan. Pada grafik H4 terlihat pergerakan AUDUSD berada di bawah Pivot Point daily di level 0.7210 yang membatas pergerakan.

Selama tidak naik melewati Pivot point maka cenderung tertekan dan target penurunan menuju ke Support di level 0.71546 (S1 Pivot daily). Jika terus melewati level tersebut penurunan dapat menuju ke support berikutnya di level 0.71185.

Jika break Pivot Point, rebound berpotensi naik ke R1 daily di level 0.74400.

Analis JAVAFX