Suku bunga The Fed Tetap 5.50%, Dolar Indeks Turun, Gold Naik

0
363
Emas Gold

Suku bunga The Fed telah di rilis Tetap 5.50%. Hal ini langsung membuat dolar indeks terkoreksi turun dari level 103.52 ke level 103.28 pada fibo 61.8 bahkan berpotensi turun lagi ke level 102.92 pada fibo 38.2.

Pelaku pasar masih menunggu Konferensi Pers FOMC mengenai kebijakan moneter The Fed terkait suku bunga berikutnya dan penanganan inflasi. Dolar Indeks di prediksi akan kembali naik menuju level 104.10 pada fibo 76.4 jika koreksi turunnya tak dapat mencapai level 102.92 pada fibo.38.2. Gold naik dari level 2156.79 ke level 2159.54 dan di prediksi dapat terus naik ke resisten kuatnya di level 2195.00.