PBB: Hanya dua dari 17 SDGs di Asia Pasifik yang sesuai target

0
75

Sekretaris Eksekutif Komisi Ekonomi dan Sosial Perserikatan Bangsa-Bangsa (UN ESCAP) untuk Wilayah Asia Pasifik, Armida Salsiah Alisjahbana, pada Kamis menyebutkan hanya dua dari 17 Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) di kawasan yang sesuai target.

Hanya dua dari 17

goals

yang boleh dikatakan