Fokus Pasar Periode 12 – 16 Juni 2017

0
170
Fokus Mingguan JAVAFX

SENIN, 12 Juni 2017

  • Pesanan Alat Permesinan dirilis pada pukul 13.00 WIB.
  • Hasil Produksi Industri di Italia dirilis pada pukul 15.00 WIB.
  • Pidato Wakil Ketua Bank Sentral Australia, Guy Debelle dirilis pada pukul 15.30 WIB.

 

SELASA, 13 Juni 2017

  • Kepercayaan Bisnis Australia dirilis pada pukul 08.30 WIB.
  • Laporan Inflasi Inggris dirilis pada pukul 15.30 WIB.
  • ZEW Sentimen Ekonomi Jerman dan zona euro dirilis pada pukul 16.00 WIB.
  • Laporan Inflasi Produsen AS dirilis pada pukul 19.30 WIB.

 

RABU, 14 Juni 2017

  • Hasil Industri Tiongkok, Investasi Aset Tetap Tiongkok, Penjualan Ritel Tiongkok dirilis  09.00 WIB.
  • Indeks Upah Karyawan Inggris, Pertumbuhan Pekerja Inggris, Tingkat Pengangguran Inggris dirilis pada pukul 15.30 WIB.
  • Laporan Inflasi Konsumen AS, Penjualan Ritel AS dirilis pada pukul 19.30 WIB.
  • Pasokan Minyak AS dirilis pada pukul 21.30 WIB.

 

KAMIS, 15 Juni 2017

  • FOMC Meeting Minutes dirilis pada pukul 01.00 WIB.
  • Pertumbuhan Pekerja Australia, Tingkat Pengangguran Australia dirilis pada pukul 08.30 WIB.
  • Laporan Stabilitas Keuangan Bank Sentral Swiss dirilis pada pukul 11.30 WIB.
  • Laporan Kebijakan Moneter Bank Sentral Swiss dirilis pada pukul 14.30 WIB.
  • Penjualan Ritel Inggris dirilis pada pukul 15.30 WIB.
  • Laporan Kebijakan Moneter Bank Sentral Inggris dirilis pada pukul 18.00 WIB.
  • Klaim Pengangguran AS, Indeks Manufaktur New York, Indeks Manufaktur Philadelphia, dan harga barang impor AS dirilis pada pukul 19.30 WIB.
  • Persediaan Bahan Baku Utilitas AS dan hasil industri AS dirilis pada pukul 20.15 WIB.

 

JUMAT, 16 Juni 2017

  • Laporan Kebijakan Moneter Bank Sentral Jepang dirilis dengan waktu tentatif.
  • Laporan Inflasi Konsumen zona euro dirilis pada pukul 16.00 WIB.
  • ECOFIN Meeting
  • Izin Bangunan AS dan Pembangunan Rumah AS dirilis pada pukul 19.30 WIB
  • Sentimen Konsumen AS dirilis pada pukul 21.00 WIB.