Data Tenaga Kerja Australia Turun, AUDUSD Melemah

0
137
Confident male and female distribution warehouse workers prepare to send out packages to customers. A female employee is placing a mailing label on the package. A male employee is using a digital table tin the foreground.

Australia telah merilis data tenaga kerjanya pagi tadi. Data Perubahan Tenaga Kerja Australia telah dirilis turun dari 43100 ke 42300 dan data tingkat pengangguran tetap 5.2%, di luar ekpektasi pasar sebesar 5.1%. Hal ini membuat AUDUSD terus melemah menuju level 0.6904. Koreksi naik yang sempat terjadi saat rilis berita tersebut hingga level 0.6938 di karenakan rilis data tenaga kerja Australia sebesar 42300 itu ada di atas ekspektasi pasar 16000 walaupun masih di bawah data lalu sebesar 43100.

Secara teknikal, AUDUSD diprediksi akan terus melemah menuju support dua pada level 0.6900. Ada kemungkinan AUDUSD akan menuju support tiga pada level 0.6862 jika dapat menembus level di bawah support dua yaitu level 0.6890.