Biden-Putin Siap Langsungkan Pertemuan di Jenewa

0
64

Presiden AS Joe Biden dan Presiden Rusia Vladimir Putin akan melangsungkan pertemuan di Jenewa Rabu ini (16/6), yang pertama sejak Biden menjabat Januari lalu.

Kedua pemimpin diperkirakan akan membahas cara untuk menormalisasi relasi seiring meningkatnya ketegangan di antara ke