Analisa Teknikal Forex USDJPY 17 Mei 2019

0
87
Update Teknikal USDJPY Sesi Asia

JAVAFX – Di timeframe daily, USDJPY berpeluang untuk melanjutkan rebound ketika terlihat kemunculan fractal bottom menyambut akhir perdagangan minggu ini.

Dominasi buyer yang terus berlanjut bisa mendorong USDJPY menguat ke resisten satu daily di 110.086 dengan target resisten berikutnya di level 110.339 dan untuk resisten tiga berada di 110.971.

Sebaliknya, kegagalan kelanjutan rebound USDJPY dapat menekan pasangan ini melemah ke bawah daily pivot dengan target support terdekat di 109.454, support dua di 109.075 dan untuk support tiga di 108.443.