Lebanon terapkan lockdown 3 minggu tangani COVID-19

0
53

Lebanon akan memberlakukan lockdown (karantina wilayah) secara penuh selama tiga minggu, termasuk jam malam, untuk membendung peningkatan infeksi COVID-19 yang mengakibatkan rumah sakit kewalahan di tengah krisis keuangan di negara itu.

Menteri Kesehatan sementara Hamad Hasan mengatakan lockdown penuh akan dimulai pada Kamis (7/1) dan berlangsung hingga 1 Februari.

Pada Selasa, keterangan lebih rinci akan diumumkan mengenai sektor-sektor mana yang akan dikecualikan dari pembatasan tersebut.

Karantina wilayah akan mencakup jam malam–dari pukul 18.