Analisa Harian Oil, 11 Februari 2019

0
187

grafik Oil D1

 

JAVAFX – Oil terkoreksi tajam pada sepekan lalu mendorong harga turun kelevel terendah dua pekan.

Analisa Oil hari ini, mengacu pada grafik D1 terlihat masih didominasi tekanan bearish dan harga turun ke S1 daily dilevel 52.16 dan menuju ke S2 daily di 51.64. Jika tekanan bearish kuat akan mendorong penurunan ke S3 dilevel 50.73.

Oil bisa rebound terbatas ke R1 Pivot daily di level 53.07 dan jika dorongan buyer meningkat akan membawa harga naik ke R2 daily dilevel 53.46.

Analis JAVAFX