Analisa Teknikal Forex Mingguan EURUSD, Periode 28 Januari-1 Februari 2019

0
162
EURUSD Analisa Mingguan

EURUSDDaily,28jan2019mingguan

JAVAFX – Candle aktual EURUSD pada grafik Daily berpotensi menembus  resisten   1.14243. Jika tembus di atas 1.14243, membuka peluang menguji   resisten kritis 1.14648.

Pergerakan di atas 1.14648  bila disertai ekstensi dominasi buyers akan memperkuat tren naik EURUSD  dengan target selanjutnya 1.15000  dan  area 1.15411-1.15685. Resisten kuat pada area  1.16201-1.16498.

Sebaliknya, jika gagal dan berbalik menurun di bawah area support 1.13473-1.13328, rentan menguji  area support 1.12862-1.12622 Support kritis 1.12151.  Intensitas jual di awah 1.12151 disertai ekstensi dominasi sellers akan memperkuat penurunan EURUSD dengan sasaran berikutnya support 1.11500    Support kuat pada  level  1.10956.

(Sumber: Analis JAVAFX)